Daftar TP / TUJUAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS 5 SEMESTER 2 KURIKULUM MERDEKA
Daftar TP / TUJUAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS 5 SEMESTER 2 KURIKULUM MERDEKA
Berikut ini adalah Daftar TP TUJUAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS 5 SEMESTER 2 KURIKULUM MERDEKA. Semoga bermanfaat.
TUJUAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS 5 SEMESTER 2 KURIKULUM MERDEKA
Bab 5 Menjadi Warga Dunia
- mengenal singkatan dan akronim yang ditemukan pada berbagai sumber informasi
- mengidentifikasi kalimat fakta dan opini yang terdapat pada teks bacaan dan teks iklan
- menulis surel
- menulis teks eksplanasi
- mempresentasikan tulisan yang informatif dan menarik
Adapun sub-sub materi yang dipelajari adalah:
A. Internet memudahkanku
B. Aku pandai berteknologi
Bab 6 Cinta Indonesia
- memahami penggunaan huruf kapital dan mengaplikasikan dalam penulisan teks
- memahami jenis kalimat perintah beserta contohnya
- menulis angka dan bilangan
- membaca memindai untuk mencari informasi secara cepat dan tepat
- menulis pengumuman
Adapun sub-sub materi yang dipelajari adalah:
A. Belajar Sejarah di Museum
B. Berwisata ke Museum
Bab 7 Sayangi Bumi
- membaca sekilas (skimming) sebuah teks,
- membuat ringkasan
- menentukan ide pokok, kalimat utama, dan kalimat penjelas
- menggunakan kata penghubung
- menggunakan imbuhan pe-an
- menulis teks eksposisi
Adapun sub-sub materi yang dipelajari adalah:
A. Hijaukan Lingkungan
B. Kurangi Dampak Pemanasan Global
Bab 8 Bergerak Bersama
- menemukan makna kata berimbuhan ter-
- menggunakan kata hubung dengan tepat
- menulis kalimat saran dan tanggapan
- membuat pantun nasihat
- menulis naskah pidato
- membaca pidato
Adapun sub-sub materi yang dipelajari adalah:
A. Berempati dan Menjauhi Perundungan
B. Aku punya impian
===
Demikianlah itu Daftar TP TUJUAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS 5 SEMESTER 2 KURIKULUM MERDEKA. Semoga bermanfaat.